Home » , » Djanur: Saya Tidak Akan Menghalang-halangi Pemain Yang Ingin Pindah

Djanur: Saya Tidak Akan Menghalang-halangi Pemain Yang Ingin Pindah


SPIRIT PERSIB -  Setelah mengeluarkan beberapa keputusan yang kontroversial, Djadjang Nurjaman kali ini memberikan pintu yang sangat lebar untuk para pemainnya yang ingin berpindah club. Hal itu dilakukan terkait kabar bahwa Asri Akbar akan pindah pada musim depan.

"Saya tidak akan menghalang-halangi pemain yang ingin pindah. Namun jika Asri atau yang lain ingin berpindah club maka harus sesegera mungkin untuk mengabarkan saya, karena agar saya bisa menyusun kembali komposisi pemain yang ada. Untuk pindah atau tidaknya Asri, saya belum tahu," ucap Djanur.

Menurut kabar yg berkembang, sudah ada 3 club yang telah bersedia untuk memakai jasa dari Asri Akbar untuk musim depan, mereka adalah Barito Putera, Sriwijaya FC dan Semen Padang. Rinaldy Azka/SPIRIT PERSIB


Foto: Ocky Hafidz/SPIRITPERSIB





Share this article :

Posting Komentar

 
Support : spiritpersib.com
Copyright © 2013. Persib Bandung | Spirit Persib - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Spirit Persib